Home » » Tips Menurunkan Berat Badan

Tips Menurunkan Berat Badan

Ilustrasi
Ghiboo.com - Penelitian terbaru yang dilansir dari chicagotribune.com (13/7) menunjukkan bahwa melakukan Jurnal Makanan mempercepat proses penurunan berat badan.

Hasil penelitian ini dipublikasikan Jumat kemarin, yang dilakukan para ilmuwan dari Fred Hutchinson Cancer Research Center di Seattle.

Studi tersebut melibatkan para orang tua yang kelebihan berat badan dan wanita yang kegemukan, untuk melihat dampak teknik memonitor diet selama setahun.

Hasil penelitannya adalah bahwa wanita yang tetap menjaga Jurnalnya turun seberat 2,7 kg daripada yang tidak. Jika mereka tidak ngemil maka tingkat penuruannya lebih meningkat yakni, 3,6 kg.

"Mengetahui apa yang Anda makan dan mengetahui seberapa banyak Anda makan, tampaknya itu adalah kuncinya," jelas Anne McTiernan, direktur Hutchinson Center.

Semakin banyak jurnal yang Anda lengkapi, semakin banyak berat yang dapat hilang, kata McTiernan lagi.
Anda sedang membaca artikel tentang Tips Menurunkan Berat Badan dan anda bisa menemukan artikel Tips Menurunkan Berat Badan ini dengan url http://inzanakbid.blogspot.com/2012/07/tips-menurunkan-berat-badan.html,anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya jika artikel Tips Menurunkan Berat Badan ini sangat bermanfaat bagi teman-teman anda,namun jangan lupa untuk meletakkan link Tips Menurunkan Berat Badan sebagai sumbernya.

0 komentar:

Posting Komentar

Popular Posts